Jangan Bercerai-Berai Karena Perbedaan

Perbedaan memang tidak mungkin tidak terjadi, selama manusia terus berfikir. Maka perbedaan tersebut dapat menjadi sebuah rahmat, apabila dengan perbedaan tersebut, akan menumbuhkan rasa saling hormat-menghormati dan menghargai. Namun perbedaan akan menjadi adzab, apabila dalam diri kita tertanam sebuah virus bernama fanatic sempit.

Selasa, 05 Agustus 2014

Siapapun Kita, Pasti Merindukan Ramadhan Tahun Depan

Lama sekali tidak membuka blog ini. Rasanya sudah banyak sampah yang harus kubersihkan agar blog yang sederhana ini kembali elok dan pantas untuk dilihat. Dalam kesempatan ini, admin ingin sekali mengajak kita untuk merenungi bulan yang baru saja pergi meninggalkan kita. Yah...dialah Ramadhan. Ramadhan telah pergi meninggalkan kita. Tak ada lagi hari-hari dimana setiap amal baik kita dilipatgandakan pahalanya oleh Tuhan. Sebab, bulan yang penuh ampunan, penuh berkah dan bulan dimana diturunkannya kitab suci umat Islam itu kini telah tiada. Bagi...

Rabu, 20 Februari 2013

Selamatkan Industri Batik Dalam Negeri!

Kota batik di Pekalongan, Bukan Jogja eh Bukan Solo.. Salah satu bait dari lagu Slank Berjudul “SBY (Sosial Betawi Yoi)” ini menggambarkan Pekalongan sebagai Icon batik di Nusantara. Bukan hanya Pekalongan, kota lain seperti Solo, Yogya, Cirebon, Indramayu, Garut, Pekalongan, Tasikmalaya, Ciamis, Lasem, Madura, Jambi,Tuban, Banyumas, Palembang, Trenggalek, dan kota lainnya...

Kamis, 14 Februari 2013

Happy Valentine Days, Putri

Happy Valentine Putri, Hari ini,14 Februari 2013 Ingin ku ungkapkan sesuatu yang mesti kau tahu Tentang perasaanku padamu.. Hari ini, Meski ku tak dapat memberikanmu sebatang Coklat yang manis Juga sekuntum bunga mawar merah nan elok merekah Namun sayangku padamu tak pernah berkurang...  Meski raga kita jauh, Langit dan bumi jadi saksi Betapa mereka...

Selasa, 12 Februari 2013

Ironi Pecinan Semarang

Judul                     : Pecinan Semarang dan Dar-Der-Dor Kota Penulis                 : Tubagus P.Svarajati Penerbit              ...

Kamis, 07 Februari 2013

Agama dalam Dekapan Politik Busuk

Menarik jika membaca sebuah tulisan Ahmad Syafii Maarif dalam Rubrik Opini di Surat Kabar Harian Kompas (6/2/13). Tulisan berjudul “Politik dan Uang” tersebut begitu menggelitik. Pendiri Maarif Institute tersebut dengan gamblang menyoroti kasus perpolitikan negeri ini. Titik permasalahannya sekali lagi tak lepas dari permasalahan yang kini masih saja menjadi momok negeri ini. Korupsi!. Tulisan ini dimulai Syafii dengan menggambarkan tentang perdebatan panjang kurun waktu 1930 an antara kaum santri nasionalis dan nasionalis non santri. Perdebatan...

Page 1 of 1812345Next